Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Jayapura Papua belum lama ini. Di sela – sela kunjungan kerja tersebut ada suatu momen mEnhan Prabowo Subianto menyanyikan lagu ‘Ojo Dibandingke’ bersama Panglima TNI Laksamana Yudo Margono.