Guna mengurangi angka kematian ibu dan anak di Indonesia pada Kamis kemarin dilakukan pelayanan kesehatan ibu dan anak secara serentak di enam rumah sakit vertikal milik pemerintah. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memastikan pemerintah serius melengkapi seluruh rumah sakit dengan fasilitas memadai.