Polrestabes Bandung meringkus 72 bandit jalanan yang kerap mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat. Dari jumlah tersebut 15 diantaranya harus mendapatkan tindakan tegas terukur berupa tembakan karena melawan saat hendak diamankan petugas.