Seperti halnya di sejumlah daerah lain di Kota Malang Jawa Timur, warga yang terserang virus Covid-19 varian baru yaitu omicron terus bertambah dan meningkat signifikan.
Sehingga Satgas Covid-19 melakukan berbagai upaya guna terus menekan dan mengendalikan penyebaran virus tersebut. Terkait hal itu, personel gabungan bersama Satgas Covid-19 setempat menggelar operasi gabungan pada Selasa 25 Januari,